BAGAIMANA CARA MENYIMPAN ASI YANG BENAR ? Banyak dari bunda hamil saat ini yang tidak mempunyai waktu untuk menyusui bayi mereka. Hal ini tentu sangat disayangkan, karena begitu banyak manfaat yang bisa didapat dari menyusui bayi. Tapi, dengan beberapa tips berikut, kita bisa memberikan ASI eksklusif dengan cara memompa dan menyimpan ASI. CARA MENYIMPAN ASI Untuk tips menyimpan asi yang pertama, bunda harus mempersiapkan beberapa hal. Yang pertama adalah alat untuk memompa ASI. Pilih alat pompa yang baik dan berkualitas tinggi. Akan lebih baik, bila mommy memilih alat yang sudah disetujui dan direkomendasikan oleh dunia medis. Bunda juga perlu mempersiapkan tempat kedap udara untuk menyimpan ASI yang sudah bunda pompa, sehingga, ASI yang mommy simpan tidak terkontaminasi oleh bakteri. Selain itu, mommy juga perlu mempersiapkan kulkas yang mempunyai freezer dan sistem pendingin yang baik. Hal ini akan sangat membantu untuk memperpanjang usia ASI yang bunda
Informasi Seputar Ibu Hamil Dan Menyusui