Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label ibu menyusui

4 PENYEBAB SAKIT KEPALA ATAU MIGRAIN PADA IBU MENYUSUI

FAKTOR PENYEBAB SAKIT KEPALA (MIGRAIN) IBU MENYUSUI  Kondisi kesehatan yang kurang baik ketika anda sedang menyusui membuat anda sangat khawatir, pertama karena akan mempengaruhi kesehatan bayi anda yang secara langsung berinteraksi dengan anda lewat proses menyusui dan juga membuat anda cemas dengan pemilihan konsumsi obat untuk meringankan kondisi kesehatan anda. Bagi anda yang sedang menyusui pemilihan obat memang sangat diperlukan untuk menghindari gangguan kesehatan pada bayi anda. Sakit kepala yang menyakitkan dapat membuat anda kesulitan untuk melanjutkan kegiatan sehari-hari termasuk ketika anda sedang menyusui. Kadar hormon estrogen dapat memicu sakit kepala/migrain pada wanita. Beberapa wanita yang biasanya menderita sakit kepala/migrain mengalami sakit kepala kurang selama trimester 2 dan 3 kehamilan ketika tingkat estrogen berada di tertinggi. PENYEBAB TERJADINYA SAKIT KEPALA PADA IBU MENYUSUI 1..  Posisi menyusui yang salah Apabila melakukan posisi yang salah atau

5 OBAT FLU UNTUK IBU MENYUSUI DIJAMIN AMAN!!!

RESEP OBAT FLU ALAMI dan TRADISIONAL UNTUK IBU MENYUSUI Batuk dan pilek merupakan penyakit sejuta umat. Kenapa bisa dibilang begitu? Karena flu dan batuk hampir menyerang semua manusia dan semua usia. Batuk dan pilek yang biasa terjadi pada umumnya disebabkan oleh virus influenza yang menyerang dan biasanya tidak begitu berbahaya. Dan jika penyakit diakibatkan virus, penggunaan antibiotik tidak dibutuhkan. Virus akan sangat gampang menyerang orang dengan sistem kekebalan tubuh yang lemah. Balita dan  bayi akan lebih sering terserang flu dibandingkan orang dewasa. Namun kasusnya akan berbeda jika ibu menyusui terserang flu dan batuk. Sudah dipastikan seorang ibu yang menyusui tidak bisa sembarangan mengkonsumsi obat flu yang dijual bebas karena nanti akan berdampak dan berefek kepada balita yang disusui. Namun, jika bunda tidak ingin terkena risiko karena minum obat berbahan kimiawi dari dokter ataupun dari apotek, bagi ibu menyusui lebih disarankan menggunakan pengobatan trad

5 RESEP MASAKAN MENYEHATKAN UNTUK IBU MENYUSUI

MENU MASAKAN SEHAT UNTUK IBU MENYUSUI  resep masakan untuk ibu menyusui - Untuk bunda yang lagi menyusui memang sangat disarankan agar makan makanan yang menyehatkan agar kesehatan ibu dan bayi selalu tetap terjaga.Tenang saja kali ini saya akan memberikan beberapa resep yang mempunyai khasiat bagus buat asi dan cara membuatnya mudah dilakukan tanpa mengganggu aktifitas anda. 1.  RESEP SUP IGA KACANG MERAH Bahan dan Bumbu : •    500 gr iga sapi •    150 gr kacang merah segar •    1.600 ml air •    ½ buah bawang bombay, cincang halus •    1 buah tomat, potong-potong •    100 gr saus tomat •    1 sdt merica bubuk •    1 sdt pala bubuk •    1½ sdt gula pasir •    1 sdm minyak •    garam seperlunya Cara Membuat Sup Iga Kacang Merah : 1.    Presto iga sapi dalam air 15 menit, angkat dan saring kaldunya. 2.    Rebus iga sapi dan kacang merah di dalam kaldu hingga mendidih lalu sisihkan. 3.    Tumis bawang bombay sampai harum, masukkan tomat dan saus tomat,

Posisi Ibu Dan Bayi Yang Benar Saat Menyusui

Posisi ibu dan bayi yang benar saat menyusui. Ada dua posisi yang benar bagi ibu dan bayi ketika menyusui, yaitu: 1.  Berbaring miring . Ini posisi yang amat baik untuk pemberian ASI yang pertama kali atau bila ibu merasa lelah atau merasa nyeri. 2.  Duduk . Penting untuk memberikan topangan atau sandaran pada punggung ibu, dalam posisinya tegak lurus (90 derajat) terhadap pangkuannya. Ini mungkin dapat dilakukan dengan duduk bersila di atas tempat tidur atau di lantai, atau duduk di kursi. Posisi berbaring miring atau duduk (dengan punggung dan kaki ditopang) memaksimalkan bentuk payudaranya dan memberi ruang untuk menggerakkan bayinya ke posisi yang baik. Badan bayi harus dihadapkan ka arah badan ibu dan mulutnya dihadapkan pada puting susu ibu. Leher bayi harus sedikit ditengadahkan.bayi sebaiknya ditopang pada bahunya sehingga posisi kepala yang agak tengadah dapat dipertahankan. Kepala dapat ditopang dengan jari-jari tangan yang telentang atau pada lekukan siku

BOLEHKAH SETIAP HARI IBU MENYUSUI MINUM KOPI ?

APAKAH IBU HAMIL BOLEH MENGKONSUMSI KOPI Bagi anda wanita penikmat kopi yang sedang memiliki tugas mulia, menyusui. Anda tidak perlu khawatir anda dapat menikmati minum kopi asalkan dalam jumlah yang wajar. Hal ini dikarenakan kandungan yang terdapat kopi yaitu kafein yang memiliki sifat stimulansia yaitu menjadi zat perangsang tubuh hingga menjadi aktif sehingga kesulitan beristirahat. Dampaknya memang tidak dirasakan langsung oleh bayi akan tetapi akan menggannggu kesehatan ibu menyusui apabila kesulitan beristirahat. Minum kopi memang nikmat. Apalagi jika diminum di sore hari, ditemani camilan sambil menonton tayangan favorit. Namun, jika Anda memiliki bayi yang sedang menyusui biasanya suami atau mertua Anda menyarankan untuk tidak meneguk minuman beraroma khas itu. Alasannya, kandungan yang ada di kopi tidak baik untuk si kecil. Benarkah? Tidak ada masalah jika Anda tetap pada kebiasaan menyeruput kopi pada pagi hari sementara Anda sedang menyusui. Tapi Anda harus memerhati

CARA MEMULAI MENYUSUI PADA BAYI

LANGKAH-LANGKAH MEMBERIKAN ASI ATAU MENYUSUI PADA BAYI bagaimana untuk memulai menyusui pada bayi, salah satunya dengan membuat anda rileks dan nyaman selama proses menyusui. Menjelang kelahiran bayi ibu harus sudah mengetahui cara menyusui bayi karena ASI yang terbaik, kolostrum muncul pada saat pertama kali ibu memberikan ASI. Cara Memulai Memberikan ASI (menyusui) pada bayi  1. Posisi Nyaman Menyusui di Hari Pertama Karena menyusui dapat berlangsung hingga 40 menit, terutama di hari hari pertama kelahiran bayi, anda dapat memilih tempat yang nyaman untuk menyusui. Pegang bayi Anda dalam posisi yang tidak akan membuat lengan sakit. Lengan akan mendukung bagian belakang kepala bayi Anda dengan tangan Anda, tetapi posisi yang Anda tergantung kenyamanan yang dapat anda pilih. 2. Gunakan ganjalan Jika Anda sedang duduk, bantal menyusui dapat menjadi bantuan besar dalam mendukung bayi Anda. Banyak ibu juga menggunakan tumpuan membantu mereka mendapatkan nyaman. Apakah And

CARA DIET ALAMI AMAN UNTUK IBU MENYUSUI

TIPS DIET BAGI WANITA MENYUSUI ALAMI dan MENYEHATKAN Sebenarnya diet ibu menyusui memiliki sedikit kesamaan dengan diet-diet pada umumnya. Hanya saja, Ibu menyusui yang melakukan diet haruslah berhati-hati dan teliti dikarenakan para ibu menyusui harus tetap memberikan gizi dan nutrisi maksimal kepada anak melalui ASI meskipun dalam program diet. Survey dan penelitian menunjukkan bahwa ibu menyusui mampu membakar kalori sekitar 300-500 kkal per hari. Artinya, ibu menyusui mampu memicu penurunan berat badannya. Akan tetapi tidak semua ibu menyusui bisa mengalami hal ini, ada banyak ibu menyusui yang justru memiliki tubuh yang bertambah lebar saat menyusui. CARA MENGURUSKAN BADAN UNTUK IBU MENYUSUI AGAR LANGSING 1.    Perbanyak minum air putih. Ibu menyusui sangat membutuhkan banyak cairan. Dan cairan itu bisa didapatkan dengan menhkonsumsi banyak air putih, minima 8 gelas per hari. Minum banyak air putih juga dapat memberi manfaat untuk menurunkan berat badan sehingga tub

CARA TERBAIK UNTUK MEMILIH SUSU IBU MENYUSUI

TIPS MEMILIH SUSU UNTUK IBU MENYUSUI Bila harus memilih makanan yang terbaik untuk bayi, maka ASI adalah pilihan pertama. Akan tetapi, bila menginginkan bayi bunda mendapatkan semua nutrisi, vitamin dan mineral yang dibutuhkan dari ASI, maka mommy harus mendapatkan nutrisi ibu menyusui yang lengkap. Salah satu caranya adalah mengkonsumsi susu khusus untuk bunda yang sedang menyusui. BEBERAPA KANDUNGAN NUTRISI Untuk memilih susu ibu menyusui yang tepat, hal pertama yang perlu bunda pertimbangkan adalah kandungan lemak didalamnya. Sebagian besar bunda ingin tubuhnya kembali langsing seperti sebelum melahirkan. Dengan memilih susu yang rendah lemak, maka, usaha mommy untuk mendapatkan tubuh yang langsing dan sehat akan lebih mudah. Selanjutnya adalah kandungan kalsium. Pada dasarnya, susu dikonsumsi untuk menghasilkan ASI yang mengandung kalsium yang tinggi, dimana kalsium sangat dibutuhkan oleh bayi untuk pertumbuhan tulang mereka. Oleh karena itu, mengkonsumsi susu untuk momm

Pedoman Untuk Ibu Menyusui (ASI)

Kadang kita sebagai ibu apalagi baru pertama kali mempunyai anak pasti bingung apakah anak kita sudah kenyang minum ASI atau belum? Sempat terlintas dipikiran saya enaknya kalau anakku diberi susu formula. Karena kita tau berapa banyak yang ia minum dan pasti kenyang. Untung saya memiliki mama yang hebat. Ia selalu bilang kepada saya jangan takut dan jangan berhenti menyusui, kalau bayi anda lapar dia pasti nangis. Semoga artikel yang saya tulis ini bermanfaat bagi anda. Berapa sering bayi harus minum ASI? Dari saat lahir setidaknya bayi minum 8 kali sehari dengan durasi waktu dari 1-3 jam. Bayi lambat laun akan tambah kuat menghisap dan semakin mantap. Mamaku bilang kepada saya nanti makin lama semakin enak saya memberi dia ASI.. Perkataan Ibu saya betul, semakin hari bayi saya bertambah pintar menghisap dan berat badannya pun bertambah yang artinya semakin enak digendong. Pada waktu lahir hari pertama lambung bayi masih sangat kecil hanya sebesar buah cherry. P