Langsung ke konten utama

Postingan

Tips Pemberian ASI Perasan Pada Bayi

Tips Pemberian ASI Perasan Pada Bayi. Apa kabar semua? Semoga senantiasa sehat y. Pada posting kali ini saya ingin share tips pemberian ASI perasan pada bayi. Perlu diperhatikan pada pemberian ASI yang telah dikeluarkan adalah cara pemberiannya pada bayi. Jangan diberikan dengan botol atau dot karena hal ini akan menyebabkan bayi “bingung puting”. Pemberian ASI perasan yang baik dapat dilakukan dengan menggunakan cangkir atau sendok, sehingga bila saatnya ibu menyusui langsung, bayi tidak menolak menyusu. Cara praktis pemberian ASI dengan menggunakan cangkir langkah-langkahnya sebagai berikut: 1. Ibu atau yang memberi minum bayi, duduk dengan memangku bayi 2. Pegang punggung bayi dengan lengan 3. Letakkan punggung bayi dengan lengan 4. Lidah bayi berada di tepi cangkir dan biarkan bayi mengisap ASI dari dalam cangkir (saat cangkir dimiringkan) 5. Beri sedikit waktu istirahat setiap kali bayi menelan Dan untuk pemberian ASI perasan dengan menggunakan sendo

Beberapa Penyakit Penyebab Sulit Hamil

Beberapa Penyakit Penyebab Sulit Hamil. diantara tujuan pernikahan adalah untuk dapat memperoleh keturunan, sebagai perwujudan cinta dua sejoli. banyak dari pasangan suami istri yang langsung dikaruniai anak, namun tidak sedikit pula yang menunggu bertahun-tahun namun belum juga dikaruniai anak / buah hati. dalam hal ini, selain masalah kesuburan atau infertilitas, penyakit tertentu juga dapat menjadi penyebab sulit hamil. kalau sudah begini, langkah yang seharusnya kita ambil adalah menyembuhkan terlebih dahulu penyakit yang mengganggu proses kehamilan, baru berupaya dalam kesuburan agar cepat hamil. dalam posting kali ini saya akan sedikit menguraikan beberapa penyakit yang dapat menyebabkan sulit hamil , diantaranya: 1. Tekanan Darah Tinggi (Hipertensi)  wanita yang memiliki tekanan darah tinggi atau hipertensi, memiliki resiko yang tinggi pula terhadap kehamilan yang berbahaya. apabila hamil, maka dokter akan menghentikan pemberian obat yang difungsikan untuk menurunka

Tahap-Tahap Pertumbuhan Janin Pada Masa Kehamilan

Ibu Hamil : Tahap-Tahap Pertumbuhan Janin Pada Masa Kehamilan . berdasarkan penelitian para ahli, dihasilkan bahwa dengan ibu hamil mengetahui perkembangan dan keadaan janinnya maka akan mempererat hubungan batin antara kedduanya. berikut mari kita simak tahap demi tahap perkembangan buah hati : •    Dimulai pada minggu ke 4-8: Terjadi pembentukan awal embrio (manusia dini) yang sudah memiliki sistem vaskuler (peredaran darah). Jantung janin mulai berdetak, dan semua organ tubuh lainnya mulai terbentuk. Muncul tulang-tulang wajah, mata, jari, kaki, dan tangan. Pada fase ini juga sudah terbentuk kantung ketuban yang terdiri dari dua selaput tipis. Selaput ini berisi air ketuban yang berfungsi untuk menjaga bayi dari cedera akibat benturan dari luar selama masa kehamilan. •    Pada minggu ke 8-12 Organ-organ tubuh utama janin telah terbentuk.  Bentuk kepalanya pun kini lebih besar dibandingkan dengan badannya, sehingga dapat menampung otak yang terus berkembang dengan pesat. Ia

12 Pola Hidup Sehat Yang Harus Anda Terapkan

Betapa banyak penyakit-penyakit yang muncul karena pola hidup yang tidak sehat. Menurut badan kesehatan dunia (WHO), pola hidup sehat merupakan kondisi dimana fisik, mental dan kesejahteraan sosial bisa terjaga dengan baik, selain juga tubuh yang terbebas dari penyakit-penyakit berbahaya. Untuk memiliki pola hidup yang sehat maka harus berkomitmen kuat dari hari ke hari. Kuatkan hati untuk berusahalah memperbaiki pola hidup, sehingga nantinya agar tidak melempem di tengah jalan. Mengubah kebiasaan adalah sesuatu yang membutuhkan usaha dan tekad yang kuat. Tentunya Anda sangat menginginkan agar tubuh bisa sehat dan jiwa berbahagia, maka miliki-lah tekad yang kuat untuk bisa mencapai hal tersebut. Tips Menjalani Pola Hidup Sehat 1. Aktif Setiap Hari Agar bisa memiliki pola hidup yang sehat, maka sangat penting agar Anda aktif dalam kehidupan sehari-hari, sehingga setiap waktu Anda terisi dengan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat. Hindari seharian hanya menonton TV ataupun b

Penyebab Menopause Dini & Cara Mencegahnya (Gejala Menopause)

Menopause adalah sebuah keadaan yang sebenarnya normal (alamiah), dimana kondisi ini akan dialami oleh setiap wanita, ini bukanlah sebuah gangguan medis atau penyakit. Menopause secara sederhananya merupakan kondisi seorang wanita yang tidak adanya periode menstruasi selama 12 bulan. Menopause dapat dikatakan sebuah masa berakhirnya siklus menstruasi pada wanita, seiring dengan proses penuaan maka semua wanita akan mengalami yang namanya masa menopause. Kondisi menopause saat fungsi ovarium dari seorang wanita berhenti. Ovarium atau indung telur merupakan bagian dari kelenjar reproduksi wanita. Ovarium berada di bagian panggul, ada di setiap sisi rahim. Fungsi ovarium bekerja untuk menghasilkan telur (ovum), dan juga menghasilkan hormon kewanitaan seperti progesterone dan estrogen. Secara sederhana-nya, terjadinya menopause yaitu saat kondisi ovarium tidak lagi bekerja melepaskan telur. Ovarium memiliki fungsi penting dalam menghasilkan hormon-hormon kewanitaan, serta juga b

PROSES KEHAMILAN

  Kehamilan adalah masa di mana seorang wanita membawa embrio atau fetus di dalam tubuhnya. Dalam kehamilan dapat terjadi banyak gestasi (misalnya, dalam kasus kembar , atau triplet/kembar tiga). Kehamilan manusia terjadi selama 40 minggu antara waktu menstruasi terakhir dan kelahiran (38 minggu dari pembuahan ). Istilah medis untuk wanita hamil adalah gravida , sedangkan manusia di dalamnya disebut embrio (minggu-minggu awal) dan kemudian janin (sampai kelahiran). Seorang wanita yang hamil untuk pertama kalinya disebut primigravida atau gravida 1 . Seorang wanita yang belum pernah hamil dikenal sebagai gravida 0 .

10 Hal Penting Yang Harus Diketahui Oleh Ibu Hamil

10 Hal Penting Yang Harus Diketahui Oleh Ibu Hamil. Kehamilan / menjadi ibu hamil berarti menyiapkan diri untuk menghadapi perubahan dalam gaya hidup. anda dan suami tidak lagi merupakan pasangan yang hanya hidup berdua saja. waktu luang anda akan banyak dihabiskan di taman-taman serta kelompok-kelompok bermain daripada makan bersama dan menonton pertunjukan. bila anda sudah mempunyai anak, akan menjadi tantangan dan sukacita baru karena adanya hubungan satu saudara kandung. 10 Hal Penting Yang Harus Diketahui Oleh Ibu Hamil. sebelum melangkah lebih jauh, berikut adalah hal penting yang harus diketahui oleh ibu hamil, yang tidak lama lagi akan mendapatkan gelar "Ibu" :) : 1. Rasa mual tidak hanya terjadi pada pagi hari 2. Mengkonsumsi alkohol dan merokok pada masa kehamilan dapat menyebabkan gangguan kesehatan yang serius bagi bayi anda, 3. Mengkonsumsi 400 mikrogram folic acid / asam filat sebelum dan pada masa awal kehamilan dapat mengurangi resiko memi

19 Manfaat Renang Bagi Tubuh (Bagi Anak, Orang Dewasa, Bayi, Wanita Hamil dll)

Berenang menjadi aktivitas menyenangkan, dan kini sering dijadikan sarana rekreasi untuk keluarga, biasanya akhir pekan (hari libur). Berenang, membuat otot-otot bereaksi terutama otot tangan dan kaki, selain itu pernapasan menjadi ikut terlatih. Saat berenang, biasanya tidak memakai alat bantu apapun (kecuali kaca mata dan alat pelindung lain), tapi kalau belum bisa berenag maka bia dibantu dengan alat, seperti pelampung dan semacamnya. Berenang yang bukan hanya dianggap sebagai olahraga, melainkan juga sarana rekreasi. Selain itu aktivitas berenang juga dipakai untuk hal lain, seperti mencari ikan, dll Banyak orang yang menyukai olahraga ini, banyak masyarakat menganggap berenang mempercepat pertumbuhan anak, selain juga dengan bermain basket. Sehingga, orang-orang yang rutin berenang sejak kecil umumnya tumbuh besar dengan badan yang sehat. Postur tubuhnya tegap, dan biasanya langsing. Sehingga renang menjadi aktivitas yang besar manfaatnya. Jumlah kalori yang dibaka

10 Kebutuhan Ibu Selama Hamil

10 Kebutuhan Ibu Selama Hamil.  setidaknya ada 10 kebutuhan ibu pada masa kehamilan, hal ini sangat penting untuk diketahui ibu hamil , tak kalah pentingnya diketahui pula oleh suami dan keluarga agar dapat menjaga kesehatan ibu hamil dan janin yang ada dalam kandungan sang ibu. tentunya ibu hamil, suami dan keluarga tidak inginkan terjadi hal yang tidak baik pada calon keluarga baru sang buah hati tercinta. berikut  10 Kebutuhan Ibu Selama Hamil : 1. Oksigen ( O2 ) Ibu hamil membutuhkan udara yang bersih bebas dari polusi 2. Nutrisi Ibu harus bisa mengkonsumsi makanan yang bergizi agar terhindar dari hal yang tidak di inginkan, seperti anemia, keguguran, partus prematurus dll. Asupan nutrisi yang dikonsumsi ibu hamil digunakan untuk pertumbuhan janin, mengganti sel yang rusak, sumber tenaga, mengatur suhu tubuh & cadangan makanan janin. 3. Personal  hygiene Personal hygine yang perlu diperhatikan • Perawatan rambut • Perawa